Label: Cuaca Ekstrem
Cuaca Panas Ekstrem Melanda Beberapa Wilayah Indonesia, Apa Penyebabnya?
Semarang, Idola 92.6 FM - Sudah hampir sebulan ini, cuaca panas atau suhu ekstrem melanda beberapa wilayah Indonesia, termasuk Kota Semarang.
Menurut Koordinator Bidang...
Potensi Hujan Lebat Masih Tinggi, Operasi Modifikasi Cuaca di Jateng-Jatim Diperpanjang
Jakarta, Idola 92.6 FM – Kepala Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Dwikorita Karnawati menyampaikan bahwa operasi Teknologi Modifikasi Cuaca (TMC) di wilayah Jawa...
Warga Diimbau Siaga dan Waspada Hadapi Cuaca Ekstrem Sampai Maret Mendatang
Semarang, Idola 92,6 FM - BPBD Jawa Tengah mengimbau kepada masyarakat, agar meningkatkan kewaspadaan dan kesiagaan terhadap potensi potensi bencana karena cuaca ekstrem. Terutama,...
Jateng Masih Berpotensi Terjadi Cuaca Ekstrem
Semarang, Idola 92,6 FM - BMKG memprediksi, Jawa Tengah masih berpotensi mengalami cuaca ekstrem. Mulai dari potensi hujan dengan intensitas sedang hingga lebat, yang...
Pemprov Jemput Wisatawan Yang Terjebak Ombak Tinggi di Karimunjawa
Semarang, Idola 92,6 FM - Pemprov Jawa Tengah bersama Direktorat Jenderal Perhubungan Laut Kementerian Perhubungan, akan menjemput 315 wisatawan yang terjebak cuaca buruk dan...
Antisipasi Gangguan Penerbangan, BMKG Pantau Cuaca Ekstrem di Wilayah Semarang
Semarang, Idola 92,6 FM - BMKG Stasiun Meteorologi Ahmad Yani Semarang terus melakukan pemantauan, terhadap potensi adanya cuaca ekstrem di wilayah Kota Semarang.
Kepala Stasiun...
BPBD Jateng Ingatkan Masyarakat Soal Bahaya Cuaca Ekstrem
Semarang, Idola 92,6 FM - BPBD Jawa Tengah meminta ke seluruh personel di tingkat kabupaten/kota, untuk bisa memberikan informasi peringatan dini karena cuaca ekstrem...
Memahami Potensi Cuaca Ekstrem di Sejumlah Wilayah bersama BMKG
Semarang, Idola 92.6 FM - Beberapa waktu belakangan, cuaca ekstrem yang ditandai dengan hujan lebat disertai angin kencang menerjang sejumlah wilayah. Bahkan, ada yang...
Memahami Fenomena Suhu Panas Ekstrem bersama BMKG
Semarang, Idola 92.6 FM - Beberapa hari belakangan ini, muncul info di grup media sosial jika Indonesia, Malaysia, Singapura dan beberapa negara lain saat...
Mencari Penyebab Suhu Udara Jateng DIY yang Semakin Panas bersama BMKG
Semarang, Idola 92.6 FM - Apakah anda merasa bahwa pekan ini, suhu udara makin panas. Lebih panas dari pada musim kemarau pada tahun-tahun sebelumnya?...
PLN Antisipasi Potensi Gangguan Listrik Saat Cuaca Ekstrem
Semarang, Idola 92,6 FM - PLN Unit Induk Distribusi (UID) Jawa Tengah-Yogyakarta berupaya meningkatkan keandalan jaringan listrik, memasuki musim hujan yang disertai cuaca ekstrem....
Memahami Fenomena Cuaca Ekstrem di Musim Kemarau bersama BMKG
Semarang, Idola 92.6 FM - Dalam sepekan terakhir, cuaca ekstrem melanda sejumlah wilayah di Indonesia. Hujan datang pada saat kita memasuki musim kemarau. Hingga...