Label: PPKM Darurat
Pengusaha di Jateng Diminta Taati Aturan WFO
Semarang, Idola 92,6 FM - Pemprov Jawa Tengah meminta para pengusaha, agar mematuhi aturan berkaitan work from office (WFO) yang diterapkan selama PPKM darurat....
Ombudsman Jateng Ingatkan Satpol PP Kota Semarang Saat Bertindak
Semarang, Idola 92,6 FM - Ombudsman Perwakilan Jawa Tengah mengingatkan dan mengimbau kepada personel Satpol PP Kota Semarang, agar lebih beretika dan persuasif dalam...
Gubernur dan Kapolda Dukung Upaya Tegas Penertiban Selama PPKM Darurat
Semarang, Idola 92,6 FM - Tindakan tegas yang diambil para petugas di lapangan untuk menertibkan masyarakat selama pelaksanaan PPKM darurat, mendapat dukungan dari Gubernur...
Polrestabes Semarang Amankan 19 Pelanggar PPKM Darurat
Semarang, Idola 92,6 FM - Aparat Polrestabes Semarang mengamankan 19 orang yang kedapatan melanggar PPKM darurat, karena nekat menjalankan usaha melebihi jam ketentuan. Kebanyakan...
TNI/Polri Terus Efektifkan Pelaksanaan PPKM Darurat Guna Menekan Angka COVID-19
Semarang, Idola 92,6 FM - Jajaran Kodam IV/Diponegoro bersama Polda Jawa Tengah akan bersinergi dengan pemerintah daerah, dalam upaya menurunkan angka kasus COVID-19 melalui...
Polda Jateng Masifkan Penyekatan Selama PPKM Darurat
Semarang, Idola 92,6 FM - Polda Jawa Tengah menyiapkan 42 check point dan 170 titik penyekatan, selama pelaksanaan PPKM darurat. Tujuannya, untuk mencegah dan...
Ribuan Pelanggaran Terjadi Selama PPKM Darurat
Semarang, Idola 92,6 FM - Pemprov Jawa Tengah menerima 1.706 laporan pelanggaran selama dua hari pelaksanaan PPKM darurat, dari kabupaten/kota se-Jateng. Pelanggaran tertinggi berasal...
Keluar Syarat Terbaru Perjalanan Udara Selama PPKM Darurat
Semarang, Idola 92,6 FM - Bandara Internasional Jenderal Ahmad Yani Semarang mengumumkan syarat terbaru, orang yang akan melakukan perjalanan udara selama masa PPKM darurat...
Epidemiolog Undip Sebut PPKM Darurat Efektif Jika Masyarakat Disiplin
Semarang, Idola 92,6 FM - Epidemiolog Undip menyebutkan, PPKM darurat bisa berjalan efektif jika dibarengi dengan peningkatan disiplin masyarakat. Termasuk, pemberian sanksi hukuman bagi...
Polda Jateng Kunci Wilayah Perbatasan Selama PPKM Darurat
Semarang, Idola 92,6 FM - Polda Jawa Tengah menutup akses masuk wilayah perbatasan Jawa Barat dan Jawa Timur serta Yogyakarta, selama penerapan kebijakan PPKM...
Terapkan PPKM Darurat, Polda Jateng Tegas Terhadap Prokes
Semarang, Idola 92,6 FM - Polda Jawa Tengah bersama jajaran akan melaksanakan kebijakan PPKM darurat yang ditetapkan pemerintah pusat, dalam rangka memutus penyebaran dan...
Bagaimana Mengefektifkan dan Menyukseskan PPKM Darurat?
Semarang, Idola 92.6 FM - Presiden Joko Widodo secara resmi memutuskan penerapan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat atau PPKM Darurat di Pulau Jawa dan Bali....