Label: Polda Jateng
Polisi Minta Warga Waspada Modus Ganjal Mesin ATM
Semarang, Idola 92.6 FM - Polda Jawa Tengah meminta masyarakat waspada dan berhati-hati, apabila akan mengambil uang di mesin Anjungan Tunai Mandiri (ATM) tanpa...
Polda Jateng Benarkan Penangkapan Terduga Teroris di 3 Daerah
Semarang, Idola 92,6 FM - Polda Jawa Tengah memberi penjelasan terkait penangkapan empat terduga teroris, yang dilakukan tim Densus 88 Antiteror Mabes Polri. Penangkapan...
Kapolda Jateng Ingatkan Ormas Tak Boleh Bertindak Anarkis
Semarang, Idola 92,6 FM-Polda Jawa Tengah menerima limpahan pelaku demo anarkis yang dilakukan Gerakan Masyarakat Bawah Indonesia (GMBI) dari Polda Jawa Barat, Jumat (28/1)....
5 Oknum Polres Boyolali Diperiksa Polda Jateng
Semarang, Idola 92,6 FM - Polda Jawa Tengah memeriksa lima oknum polisi yang berdinas di Polres Boyolali, karena diduga melakukan pelanggaran etika kepolisian. Satu...
Polda Jateng Bantu Akselerasi Vaksinasi Pada Anak Usia 6 Tahun ke Atas
Semarang, Idola 92,6 FM - Polda Jawa Tengah membantu pemerintah daerah, dalam upaya percepatan pelaksanaan vaksinasi COVID-19 kepada anak usia 6-11 tahun. Harapannya, dalam...
Polda Jateng Razia Knalpot Bising
Semarang, Idola 92,6 FM - Ditlantas Polda Jawa Tengah bersama seluruh jajaran polantas, menggelar razia knalpot bising atau dikenal sebagai knalpot brong. Hal itu...
Polda Jateng Bongkar Pencucian Uang Narkoba Senilai Rp4 Miliar
Semarang, Idola 92,6 FM - Direktorat Resnarkoba Polda Jawa Tengah mengungkap tindak pidana pencucian uang dari kejahatan narkoba, dengan nilai mencapai Rp4 miliar berupa...
Polairud Polda Jateng Tambah Armada Pengamanan Perairan
Semarang, Idola 92,6 FM - Polairud Polda Jawa Tengah menambah dua armada kapal patroli, yaitu kapal cepat perairan dan sungai serta kapal pemburu. Kedua...
Polda Jateng Tunggu Arahan Pusat Soal Skenario Nataru
Semarang, Idola 92,6 FM - Ditlantas Polda Jawa Tengah masih menunggu arahan dari Korlantas Polri dan Kementerian Perhubungan, berkaitan dengan skenario dalam menghadapi libur...
Polisi Gelar Operasi Zebra Tanpa Penilangan
Semarang, Idola 92,6 FM - Polda Jawa Tengah mulai hari ini hingga 28 November 2021, akan menggelar Operasi Zebra Candi 2021. Namun, Operasi Zebra...
Kapolda Minta Anggota Brimob Berikan Pengabdian Terbaik Kepada Bangsa
Semarang, Idola 92,6 FM - Kapolda Jawa Tengah meminta seluruh anggota Brimob yang mendapat tugas, agar memberikan pengabdian terbaik kepada bangsa dan negara. Pernyataan...
Tingkatkan Target Penerimaan Pajak, DJP Jateng I Gandeng Polda Jateng
Semarang, Idola 92,6 FM - Direktorat Jenderal Pajak terus berupaya merealisasikan penerimaan target pajak yang telah ditentukan, karena selama 12 tahun belum pernah mencapai...